Rompok adalah penyelesain pinggir busana dengan menggunakan kumai serong atau bisban. Rompok sering digunakan untuk menyelesaikan lingkar kerung lengan, garis leher dan sebagainya. Besarnya…
Kelim Palsu yaitu kelim yang digunakan untuk mengatasi masalah bila panjang kain tidak cukup untuk dibuat keliman, atau bahan yang terlalu tebal untuk dikelimkan.…
Pasuruan memiliki potensi alam yang sangat indah, sehingga banyak dijadikan inspirasi dalam pembuatan motif batik khas Pasuruan. Batik Pasuruan menonjolkan corak kembang atau daun sirih…
Kertas semen sering dianggap sampah, namun dengan kreasi dan inovasi ternyata dapat diolah menjadi produk batik yang bernilai tinggi. Batik kertas semen dimanfaatkan untuk membuat…
Penyelesaian kelim dikerjakan setelah busana selesai dijahit. Kelim yang dikerjakan dengan mesin lebih mudah dikerjakan dan tidak membutuhkan waktu yang lama, namun untuk hasilnya…
Kelim atau keliman merupakan proses finishing jahitan yang digunakan untuk merapikan kain di bagian bawah (bagian tepi). Lebar kelim bervariasi sesuai dengan model serta…
T-shirt alias kaos oblong ini mulai dipopulerkan sewaktu dipakai oleh Marlon Brando pada tahun 1947. Kain yang biasa digunakan untuk membuat kaos adalah cotton…
Batik Fractal adalah batik yang sentuhan desainnya dibuat dengan rumus-rumus matematika yang dikerjakan dengan teknologi komputer sehingga menghasilkan desain pola baru yang sangat beragam.…
Motif Batik Jember terinspirasi oleh potensi sumber daya alam yang ada di Jember seperti tembakau, kakao, buah naga, kopi, bambu, burung dan kupu-kupu. Bentuk…
Kampuh merupakan bagian bahan yang tersisa diluar batas jahitan, terdapat pada sisi jahitan. Kampuh obras paling sering digunakan pada pakaian garmen atau konveksi. Kampuh…