Kain Parasut Tipis
Kain parasut tipis dikenal pula sebagai bahan parasut furing. Kain ini umumnya tidak memiliki sifat waterproof maupun water-resistant sehingga lebih sering dipakai untuk furing. Untuk memberikan kesan tebal bisa dikombinasikan dengan dakron.
Keunggulan Bahan Kain Parasut Tipis
Kain parasut tipis sangat cocok dijadikan sebagai furing atau lapisan baju.
Spesifikasi Bahan Kain Parasut Tipis
Lebar Kain : 150 cm
Berat Ecer : 0.10 kg /Yard
Berat Volume : 11 kg /Roll
Sifat Anti Air : Tidak Anti Air
Jenis Anti Air : -
Jenis Lapisan Anti Air : -
Sublim : Bisa disublim
Sablon : Bisa disablon
Jenis Serat : Poliester
Kegunaan Bahan Kain Parasut Tipis
Bahan kain parasut tipis sangat populer untuk membuat bermacam-macam produk yang menarik seperti hammock, furing tas/jaket, cover tas, mukena, dan bendera.
Produk Alternatif yang bisa digunakan sebagai pengganti bahan kain parasut tipis yakni bahan parasut super, bahan parasut tafeta, bahan parasut lapis, bahan parasut diamond, bahan parasut metalik, bahan ripstop.
Product Reviews 0
Leave a CommentSend Comment
Send Reply
Anda harus Login terlebih dahulu untuk dapat memberikan komentar.