Kain Nagata Drill (NGR)
Nagata drill merupakan salah satu merek ternama dari kain jenis Japan drill dengan serat yang besar. Nagata drill terusun oleh komposisi katun yang lebih dominan sehingga nyaman digunakan serta memiliki daya serap tinggi. Kain ini juga memiliki permukaan yang lembut, tebal serta kuat sehingga cocok dijadikan bahan dasar berbagai macam busana khususnya kemeja, seragam, PDL, dan sebagainya.
Keunggulan Kain Nagata Drill (NGR)
Kain nagata drill (NGR) mempunyai daya serap yang lebih tinggi.
Kain nagata drill (NGR) mempunyai komposisi katun yang lebih dominan sehingga lembut dan nyaman saat dikenakan.
SpesifikasiKain Nagata Drill (NGR)
Lebar Kain : 150 cm
Berat Ecer : 0.32 kg /Meter
Berat Volume : 12 kg/roll
Isi Roll : 35 meter
Sifat Anti Air : Tidak anti air
Jenis Anti Air : -
Jenis Lapisan Anti Air : -
Sublim : Tidak bisa disublim
Sablon : Tidak bisa disablon
Jenis Serat : Polyester
Kegunaan Kain Nagata Drill (NGR)
Kain nagata drill (NGR) sangat populer untuk membuat bermacam-macam produk yang menarik seperti kemeja (kemeja pria / kemeja wanita), seragam (seragam kerja / seragam sekolah / seragam perusahaan), PDL, rok wanita.
Produk Alternatif yang bisa digunakan sebagai pengganti bahan kain nagata drill (NGR) yakni kain TR drill calisto, kain TR drill putra mill, kain TR drill tora naga.
Product Reviews 0
Leave a CommentSend Comment
Send Reply
Anda harus Login terlebih dahulu untuk dapat memberikan komentar.