Aplikasi Ritsleting Pada Busana

Original Price
Rp. 25.000
Member Price
Rp. 20.000 (Save Rp. 5.000 )

Ritsleting yang pada mulanya diciptakan sebagai alat untuk mempermudah orang memakai sepatu, kemudian berkembang menjadi komponen busana yang sangat penting, bukan hanya sebagai alat, namun bisa sebagai ornament/dekorasi busana. Untuk mendapatkan hasil pemasangan yang rapi tentu anda perlu tahu teknik-tekniknya. Ebook ini membahas mengenai aneka jenis ritsleting dan cara memasangnya pada busana. Sangat berguna buat anda yang ingin belajar membuat busana yang rapi dengan aplikasi ritsleting.

  • Bab 1. Sejarah Risleting (Zipper)
  • Bab 2. Jenis dan Komponen Risleting
  • Bab 3. Bagian-bagian Penting Dari Ritsleting
  • Bab 4. Jenis-jenis Resleting Berdasarkan Bahan Baku Pembuatannya
  • Bab 5. Cara Memasang Risleting Biasa
  • Bab 6. Cara Memasang Risleting Jepang
  • Bab 7. Cara Memasang Risleting Jeans
  • Bab 8. Cara Memasang Risleting Jaket
  • Bab 9. Trend Busana Zipper
  • Bab 10. Mengatasi Ritsleting Yang Macet
  • Bab 11. Memperbaiki Resleting Yang Rusak

Product Reviews 0

Leave a Comment

Send Comment

Anda harus terlebih dahulu untuk dapat memberikan komentar.